1) Pada manusia
Nama
Bakteri Penyakit Bentuk Tempat Infeksi Clostridium tetani Diplococcus
pneumoniae Mycobacterium tuberculosis
Mycobacterium leprae Neisseria gonorrhoeae Pasteurella pestis Salmonella typhosa
Shigella dysentriae Tryponema pallidum Vibrio comma Tetanus Pneumonia TBC.
Lepra Raja singa Pes (sampar) Tipus
Disentri Sifilis Kolera Batang Bola Batang Batang Spiral Batang
Batang
Batang Spiral Koma Otot Paru-paru Paru-paru Kulit Alat kelamin Kelenjar darah
Usus halus
Kelenjar
darah Alat kelamin Usus halus
2) Pada hewan
a)
Actynomices bovis: bengkak rahang pada sapi.
b)
Bacillus anthraxis: penyakit antraks pada ternak.
c)
Streptococcus: radang payudara sapi.
d)
Cytopage columnaris: penyakit pada ikan.
3) Pada tanaman
a)
Xanthomonas oryzae: menyerang pucuk batang padi.
b)
Xanthomonas campestris: menyerang tanaman kubis.
c)
Pseudomonas solanacearum: layu pada terung-terungan.
d)
Erwina carotovora: busuk pada buah-buahan.
4) Yang merusak bahan
makanan:
a)
Acetobacter:
merubah etanol (alkohol) menjadi asam cuka
b)
sehingga
merugikan perusahaan anggur.
c)
Pseudomonas:
membentuk asam bongkrek (racun) pada tempe
d)
bongkrek.
e)
Clostridium
botulinum: penghasil racun makanan.